6. Minumlah banyak airMinum air sebelum makan dapat membuat Anda merasa lebih cepat kenyang dan mengonsumsi lebih sedikit kalori. Selain itu, menjaga tubuh terhidrasi setiap hari sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh secara keseluruhan. Gaya hidup sehat 7. Kurangi makanan dan minuman manisMakanan dan minuman manis biasanya mengandung tambahan gula. Makanan dan minuman ini umumnya tidak […]